3+ Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan, Salah Satunya Bisa Untuk Mencegah Asam Urat!

3+ Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan, Salah Satunya Bisa Untuk Mencegah Asam Urat!

Manfaat daun binahong untuk kesehatan, tidak main-main manfaat dan khasiatnya.-Snapseed edit foto pribadi-radarmajalengka.com

Maka memilih daun binahong sebagai cara untuk mengatasi diare, merupakan opsi yang tepat, jika dalam konteks obat herbal dan tradisional.

Dengan menggunakan metode jus, maka daun binahong bisa digunakan sebagai minuman untuk menjaga sistem pencernaan agar tidak terkena berbagai macam penyakit, salah satunya itu diare.

BACA JUGA:Hindari Warna-warna Ini! 7 Warna Hijab yang Bikin Wajah Kusam

3. Mengatasi Asam Urat

Dengan menggunakan daun binahong, sebagai media herbal untuk mengatasi asam urat, maka hal ini bisa menjadi opsi yang tepat.

Karena daun binahong sendiri memiliki senyawa dan zat aktif seperti, flavonoid. Yang berkhasiat secara khusus sebagai antibakteri dalam menghambat laju pertumbuhan asam urat.

Asam urat sendiri merupakan penyakit yang cukup merepotkan, akan tetapi setidaknya dengan menggunakan daun binahong, maka penyakit asam urat bisa untuk dicegah sebelum bertambah parah.

Cara pengaplikasian daun binahong untuk media obat, dalam mengatasi atau mencegah penyakit asam urat yaitu, dengan mengambil beberapa lembar daun binahong sekitar 11 lembar, cuci hingga bersih, lalu direbus, setelah itu air rebusannya bisa untuk langsung diminum, ketika sudah tidak terlalu panas.

BACA JUGA:Mau Makan+Ngopi Bonus Healing? Ini 5+ Cafe Bernuansa Alam Di Tegal, Dari Gunung Hingga Pantai Juga Ada!

4. Mengatasi Luka Bakar

Kandungan flavonoid, saponin,  dan tanin yang terkandung di dalam daun binahong, dapat untuk mengatasi atau mempercepat proses pemulihan luka bakar.

Daun binahong juga mengandung senyawa antibakteri, yaitu ada di bagian saponin, yang bertujuan untuk mencegah infeksi bakteri yang disebabkan oleh luka bakar.

Karena luka bakar dapat menyebabkan peradangan, pada bagian yang terdapat luka, maka apa yang terkandung di dalam daun binahong seperti flavonoid, memiliki peran sebagai mengurangi rasa peradangan yang ada.

Cara pengaplikasian daun binahong terhadap luka bakar, yaitu dengan menggerus daum binahong sampai lumat, lalu dioleskan ke kulit yang ada luka bakarnya.

BACA JUGA:Hindari Warna-warna Ini! 7 Warna Hijab yang Bikin Wajah Kusam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: