3 Hp Gaming 2024 Budget 1Jutaan Yang Cocok Untuk Kamu Beli lho!

3 Hp Gaming 2024 Budget 1Jutaan Yang Cocok Untuk Kamu Beli lho!

infinix note 30 pro-Radarmajalengka-TOPSELL - tangkapan layar

RADARMAJALENGKA.COM - Seiring berjalannya waktu bermain Bermain game menjadi salah satu aktivitas yang paling banyak dilakukan pengguna hp. bahkan hampir seluruh kalangan masyarakat Indonesia memiliki minat terhadap bermain game.

Hingga kini banyak pilihan - pilihan hp gaming dengan spesifikasi tinggi untuk kita bermain game. hp gaming tidak harus memiliki budget yang mahal untuk kita beli, sekarang ada juga hp gaming dengan budget yang pas di kantong harganya pun terjangkau.

Menarik Hp gaming terbaik dengan harga terjangkau lho!

Harga hp gaming menjadi salah satu pertimbangan utama ketika kita ingin membeli nya. apalagi yang kita beli khusus untuk game saat ini banyak tersedia hp gaming dengan harga kisaran 1jutaan, 2 jutaan, hingga 5jutaan.

Kali ini beberapa rekomendasi hp gaming dengan harga murah dengan spesifikasi tinggi dikelasnya, tetapi di bandrol dengan harga yang masih sangat relatif dan terjangkau.

BACA JUGA:Mau Android TV dengan Fitur Melimpah? 5 Rekomendasi Android Smart TV yang Murah dan Berkualitas di Tahun 2024

1.Infinix Note 30 Pro

Infinix Note 30 Pro menjadi salah satu hp gaming yang sudah diknal oleh masyarakat Indonesia. Hp ini menjadi keunggulan pada spesifikasi prosesor dan layar yang mendukung untuk aktivitas game.

BACA JUGA:2+ Rekomendasi Tablet Murah Untuk Anak, Cocok Dihadiahkan Sebagai THR Lebaran, Dijamin Anak Senang!

Prosesor MediaTek Helio G99 yang menjadi sumber tenaga dari Infinix Note 30 Pro, mendapatkan dukungan dari RAM besar 8 GB, dengan memori internal bekapasitas 256 GB, sehingga pengguna tidak perlu khawatir soal gangguan lag saat bermain game.

BACA JUGA:Tips dan Trik Model Hijab yang Cocok untuk Mereka yang Berkacamata

Tampilan visualnya hadir dengan tajam melalui layar LTPS flexible AMOLED berukuran 6.67 inci yang sudah mendukung refresh rate 120Hz, sehingga cocok untuk menikmati konten multimedia atau bermain game.

BACA JUGA:Punya Kulit Sawo Matang? Tak Usah Khawatir! Ini Warna Bedak yang Cocokmu Untukmu

Pada kamera, tersedia modul triple camera 108 MP + 2 MP + 2 MP, dengan kamera depan 32 MP. Lalu untuk kebutuhan dayanya, Infinix Note 30 Pro dibekali dengan baterai 5000 mAh yang mendukung fast charging 68W. untuk harga hp sendiri berkisar seharga 2 jutaan kurang lebihnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarmajalengka.com