Wisata Guci Forest Tegal! Nikmati Nuansa Dewata yang Tidak Pernah Gagal
Cukup Datang ke Guci Forest Tegal!!! Nikmati Nuansa Dewata yang Tidak Pernah Gagal -Youtube Andra Gibran Pratama - Tangkapan Layar-radarmajalengka.com
RADARMAJALENGKA.COM- Guci Forest Tegal, menjadi tempat yang sangat rekomended bagi kalian yang ingin menikmati nuansa pulau dewata.
Salah satu objek wisata di Kabupaten Tegal yang instagramable dan sedang viral serta baru-baru ini menjadi favorit wisatawan lokal maupun dari luar daerah yang berkunjung ke Tegal adalah Guci Forest.
Beralamat di Jl Raya Obyek Wisata Guci, Kecamatan Bojong, Kabupaten Tegal, menjadikannya tempat yang strategis untuk liburan dan menginap.
Nuansa Bali dan sejuknya hutan pinus menjadi daya tarik tersendiri untuk wisatawan yang ingin melepas penat dari hiruk pikuk perkotaan yang panas.
BACA JUGA:Rekomendasi 7 Wisata di Brebes Selatan Cocok Dikunjungi Saat Liburan
Tidak hanya nuansanya yang sejuk, fasilitas di Guci Forest juga tergolong sangat lengkap yang di antaranya yaitu:
Kehangatan dan kebersamaan akan sangat terasa disaat dinginnya hutan pinus menyelimuti tubuh.
Rindangnya pohon pinus dapat dinikmati langsung di halaman Camping Ground yang luas untuk melepas penat setelah rutinitas sehari-hari bersama teman atau keluarga.
Menikmati setiap detik kebersamaan menjadi berharga dan cerita yang berkesan untuk ditulis dalam catatan harian kamu.
BACA JUGA:Tak Hanya Sekadar View Indah, Tempat Wisata di Brebes ini Kaya Akan Sejarah. Yuk Simak Listnya!
eksperient itulah yang akan kamu rasakana saat melakukan Camping di Guci Forest Tegal.
2. Glamping
Tidak hanya Camping Ground yang liuas, di Guci Forest Juga menyediakan Glamping yang nyaman dan modern.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: