Rute Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati
Bandara Kertajati kini mudah dijangkau setelah diresmikannya jalan tol.-id.wikipedia.org-radarmajalengka.com
5. Makassar (UPG), penerbangan dari dan menuju Bandara Internasional Sultan Hasanuddin
6. Medan (KNO), penerbangan dari dan menuju Bandara Internasional Kualanamu
7. Palembang (PLM), penerbangan menuju Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II,
Ketujuh rute dengan dilayani oleh pesawat jet maskapai Citilink, AirAsia, serta Super Air Jet. Selain itu terdapat penerbangan luar negeri seperti tujuan Kuala Lumpur yang telah beroprasi pada mei 2023 lalu dan telah melayani penerbangan umroh, haji.
Bandara Kertajati dapat diproyeksikan melayani sekitar 5,6 hingga 12 juta penumpang per tahun hingga 2024 serta akan diproyeksikan mencapai 29,3 juta penumpang per tahun pada 2032.
BACA JUGA:Tempat Belanja Favorit di Majalengka, Terlengkap!
Akses jalan yang telah terbuka menuju Bandara Kertajati ini terdapat jalan tol Cisumdawu, jalan tol yang baru saja diresmikan pada 11 Juli 2023 lalu.
Sehingga kini akan lebih mudah akses menuju Bandara Kertajati. Dan telah terdapat Shuttle yang memberikan pelayanan menuju Bandara Kertajati.
Sehingga perjalanan anda akan lebih mudah. Semoga informasi ini dapat bermanfaat dan menjadi salah satu dorongan untuk anda dalam menggunakan layanan transportasi udara di Kertajati.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: