Tips Merawat Sepeda Listrik Agar Tetap Nyaman Digunakan

Tips Merawat Sepeda Listrik Agar Tetap Nyaman Digunakan

Sepeda listrik -Radarmajalengka.com-Genio bike - tangkapan layar

Jika sepeda listrik tidak dipakai dalam waktu yang lama, maka kamu harus memperhatikan kualitas baterainya ya. Jangan sampai baterai kosong total saat kamu tidak menggunakannya

4.Cek Kualitas Rem 

Pastikan rem tetap pakem ya, jika saat pengereman pada brake lever dirasa cukup jauh atau tidak pakem maka yang bisa dilakukan adalah putar setelan baut yang ada di roda depan searah jarum jam.

BACA JUGA:Final Champions Persib VS Madura United Leg 1, Maung Bandung Sikat Laskar Sape Kerrab 3-0

5.Perhatikan Kebersihan Sepeda Listrik 

jika SobatSS ada keinginan untuk mencuci sepeda listrik, maka tips dari kami adalah, sebisa mungkin jangan langsung menyemprot sepeda listrik dengan air secara langsung ke bagian seperti foot pad dan kontroler, karena bagian foot pad di dalamnya terdapat sebuah aki yang bisa korslet jika tersemprot air. Kamu bisa menggunakan lap basah untuk mengelap bagian  ya. Namun tentu pada bagian ban, kamu tetap bisa membasuhnya dengan air kok! Tetapi dengan intensitas air yang rendah ya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarmajalengka.com