Wisata Bermain Bahagia, Temukan Keajaiban di Kuningan untuk Keluarga dan Anak- Anak

Wisata Bermain Bahagia, Temukan Keajaiban di Kuningan untuk Keluarga dan Anak- Anak

hutan pinus kuningan-@mayanraini _ Tangkapan layar Instagram-radarmajalengka.com

Setelah melakukan berbagai wahana menarik di sini, kita bisa berfoto ria karena ada banyak spot foto menarik.

4. Pohon Pinus Palutungan

 Destinasi wisata di kuningan jawa barat yang bisa anda kunjungi adalah Pondok Pinus Palutungan. Wisata ini sangat cocok bagi anda yang ingin menikmati akhir pekan bersama keluarga maupun orang tercinta.

BACA JUGA:Taman Nasional Gunung Ciremai, Spot fotonya Cocok untuk Nangkring di Feed Instagram

Wisata ini menyajikan pepohonan yang lebat dan tinggi. Tidak hanya itu, Anda juga bisa memfoto hutan pinus ini ala-ala di film gitu sehingga tampilannya sangat mempesona dan dramatic sekali.

Wisata terbaru kuningan ini menjadi salah satu landmark yang sedang naik daun dengan spot foto selfienya. Berbagai macam jenis foto bisa Anda dapatkan selama berkunjung. Mulai dari berfoto ala suasana luar negeri, atau sambil menikmati makanan yang lezat dengan pemandangan yang cantik.

 

Tempat wisata i ni berlokasi di  jalan Perjambon Sagara Hiang, Cisantana, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan, Jawa barat.

5. Kebun Raya Kuningan

Wisata Kebun Raya Kuningan terletak lereng Gunung Ciremai di Desa Padabeunghar, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat.

BACA JUGA:Panwascam Sumberjaya Kawal Rapat Pleno Terbuka Pemilu 2024, Pastikan Rekapitulasi Berjalan Lancar

Kebun Raya Kuningan ini punya banyak flora dan fauna yang bisa jadi pilihan tempat wisata alam untuk menghabiskan waktu liburan.

Dengan tanah seluas 176 hektar, kita bisa berkeliling melihat pemandangan alam yang indah sambil berjalan bersama keluarga. 

Kebun Raya Kuningan punya berbagai fasilitas, mulai dari camping area, penginapan, gazebo, hingga aula pertemuan.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: