Sirih Gading, Tanaman Hias Pembersih Udara dan Dipercaya Sebagai Penangkal Energi Negatif
Sirih Gading, Tanaman Hias Pembersih Udara dan Dipercaya Sebagai Penangkal Energi Negatif-Bobo.id-Radarmajalengka.com
• Menyerap racun berbahaya
• Menambah pasokan oksigen
• Menjaga sirkulasi udara
• Memberi efek menenangkan
Selain itu, menurut Feng Shui, tanaman sirih Gading ini bisa memberi energi positif diantaranya meningkatkan kelembutan dan harmoni di seluruh ruangan.
BACA JUGA:Tanaman Hias Pembawa Hoki, Cocok ditanam Depan Rumah
Jika Anda membutuhkan energi positif yang kuat dan bersih untuk mengalir ke ruang negatif, tanaman Sirih Gading merupakan solusi yang tepat.
Menurut Feng Shui, daun Sirih Gading yang berbentuk hati dan tajam ini menghasilkan energi positif yang menghilangkan energi negatif.
Tanaman ini juga bisa mengurangi pikiran yang negatif, caranya dengan meletakan Sirih Gading di depan sudut yang lancip.
Jadi sirih Gading memiliki berbagai kegunaan. Bukan hanya sebagai tanaman hias yang mempercantik ruangan.
BACA JUGA:Tanaman Hias yang Tidak Boleh Ditanam Depan Rumah, Berikut Alasannya!
Tetapi tanaman sirih Gading ini, menurut Feng Shui bisa memberi energi positif ke seluruh ruangan, menangkal dan menjauhkan energi negatif.
Serta dipuji-puji oleh Feng Shui karena kemampuannya yang luar biasa sebagai pembersih udara di dalam ruangan.
Tanaman sirih Gading sangat bermanfaat bukan? Tanaman sirih Gading ini bisa jadi rekomendasi tanaman hias di rumah anda. Mengingat manfaat yang diberikan tanaman ini sangat banyak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: