Daftar Artis yang Mudik ke Kabupaten Majalengka, Ada yang Sudah Jajan ke Bakso Urat Cahaya Rizki
Deretan artis ternama tanah air yang mudik ke Majalengka, salah satunya Liyan Zef.-Liyan Zef/Ig-radarmajalengka.com
Dara kelahiran tahun 1999 tersebut masih melakoni tradisi di kampung halaman, terutama mempersiapkan hidangan Idul Fitri.
Misalnya membuat wajit, ketupat dan lainnya. Tentunya, lebaran akan menjadi momen spesial di kampung halaman untuk siapapun.
BACA JUGA:DAMPAK TOL CISUMDAWU, Nggak Nyangka Jalan Cadas Pangeran Bakal Sesepi Ini
3. Liyan Zef
Artis kelahiran Majalengka, 15, Oktober 2012 dikenal sebagai aktris dan model yang naik daun usai perannya di sinetron Dari Jendela SMP.
Selain di momen lebaran, Liyan Zef juga kerap pulang kampung saat liburan atau ada momen tertentu.
Bahkan, Liyan Zef saat ini sudah pulang kampung dan sempat jalan-jalan ke tempat favoritnya. Salah satunya adalah Bakso Urat Cahaya Rizki.
"Dari kecil, tiap tahun, tiap ke Majalengka wajib mam baso ini," tulis Liyan Zef membagikan kesehariannya di kampung halaman, Sabtu, 22, April 2023.
BACA JUGA:SERING DIBANDINGKAN dengan Bali, 3 Wisata Terasering Ini Ada di Majalengka Loh
4. Ikke Nurjanah
Diva dangdut Ikke Nurjanah lahir di Jakarta 18 Mei 1974, dia terkenal usai menjadi penyanyi dangdut di tahun 1990-an.
Ikke Nurjanah memiliki suara khas dan dikenal luas oleh publik Indonesia. Pelantun terlena itu, sering mudik lebaran ke rumah kakeknya di Jatiwangi, Majalengka.
Biasanya Ike akan menempuh jalur darat, dengan berkonvoi bersama keluarga lainnya memakai mobil pribadi.
5. Aura Kharisma
Model Aura Kharisma adalah sosok kelahiran asli Majalengka pada 27, November 1999. Namanya menjadi sorotan saat berlaga di ajang Miss Grand International.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: