6 Produk dari di Majalengka yang Terkenal di Dunia, Dipakai Piala Dunia, Diundang sampai ke Meksiko
Produk dari Kabupaten Majalengka yang terkenal di dunia.-Tangkapan Layar/Bolokotono Tv-radarmajalengka.com
MAJALENGKA, RADARMAJALENGKA.COM - Sejumlah produk di Kabupaten MAJALENGKA, Provinsi Jawa Barat, dikenal di dunia internasional, bahkan digunakan di sejumlah ajang bergengsi.
Salah satu produk yang digunakan oleh dunia internasional adalah bola. Produk ini sudah lama dikenal, bahkan sempat dipakai di beberapa edisi Piala Dunia.
Tidak hanya itu, ada juga softwarfe program yang dibuat oleh putra daerah di Kabupaten Majalengka dan dipakai oleh perusahaabn bergengsi baik di nasional maupun internasional.
Menariknya, tidak hanya produk kerajinan, tetapi juga ada multimedia dari Kabupaten Majalengka yang diapresiasi dunia internasional.
Tentunya, hasil karya dari Kota Angin tersebut membanggakan dan telah membawa nama Majalengka.
Berikut adalah beberapa produk dari Kabupaten Majalengka yang terkenal dan digunakan sampai ke dunia internasional dan nasional.
1. Estim
Estim adalah singkatan dari Enterprise System for Technology and Information Management adalah program komputer manajemen.
Program ini dibuat oleh Dr Dede Mulyana yang merupakan putra daerah Kabupaten Majalengka.
BACA JUGA:6 Exit Tol Cisumdawu, Majalengka Cuma Punya 1, Yakin Gak Nambah?
Pengguna dari program ini, bukan sembarangan perusahaan. Tetapi yang berskala nasional termasuk perbankan hingga asuransi dan maskapai penerbangan serta pertambangan.
Bahkan, produk buatan Majalengka ini dipakai di perusahaan telekomunikasi di Brunei Darussalam dan menggeser Huawei.
2. Telstar 18
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: bolokotono tv