Buat Wajahmu Awet Muda dengan Minyak Zaitun, Ini 5 Manfaatnya Untuk Wajah

Buat Wajahmu Awet Muda dengan Minyak Zaitun, Ini 5 Manfaatnya Untuk Wajah

Buat Wajah kamu awet muda, 5 manfaat minyak zaitun untuk wajah-radarmajalengka.com - Ahmad Novi-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA- Minyak zaitun (olive oil)merupakan minyak nabati yang berasal dari olahan buah zaitun yang memiliki segudang manfaat.

Minyak ini memiliki banyak manfaat untuk tubuh kita, salah satunya yaitu minyak zaitun dapat membantu untuk melembabkan kulit.

Sehingga minyak ini sering kali digunakan untuk bahan dasar sebagai produk perawatan kulit.

Mengapa seperti itu? Karena minyak zaitun memiliki kandungan squalene, oleocanthal, dan vitamin E.

BACA JUGA:5+ Jus Untuk Mencerahkan Kulit dan Menghilangkan Bekas Jerwat, Yuk Coba!

Kandungan tersebutlah yang dapat membantu kesehatan kulit secara alami.

Minyak zaitu juga memiliki banyak manfaat untuk tubuh kita, salah satunya minyak ini sangat bagus untuk oerawatan wajah kita.

Karena dapat mengurangi jerawat dan menjaga kesehatan kulit wajah agar tidk kering dan tetap lebab.

Masih banyak lagi manfaat minyak zaitun untuk wajah loh, berikut 5 manfaatnya:

BACA JUGA:5+ Jus yang Bagus untuk Diet di Malam Hari, Segar, Sehat dan Mengenyangkan

1. Mengurangi bekas jerawat

Manfaat dari minyak zaitun yang oertama adalah untuk mengurangi bekas jerawat pada wajah.

Hal ini karena minyak zaitun memiliki kandungan anti bakteri yang dapat membunuh bakteri-bakteri penyebab jerawat.

Untuk memperoleh manfaat ini, Anda dapat menggunakan sabun wajah yang mengandung minyak zaitun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: