Rekomendasi 5 Tablet Murah 1 Jutaan Cocok untuk Berbagai Kebutuhan
tablet murah 1 jutaan-mi.co.id - tangkapan layar-radarmajalengka.com
BACA JUGA:Penyimpanan Tinggi, Inilah 3 Tablet Xiaomi Cocok Buat Para Mahasiswa. Cus Beli!
3. Huawei MatePad SE 10.36 inch
Huawei MatePad SE 10.36 inch memiliki prosesor Qualcomm Snapdragon 680.
Memiliki layar 10.36 inch IPS LCD dengan resolusi yang tinggi.
Berikut merupakan spesifikasi lengkapnya :
- Layar: 10.36 inch IPS LCD, resolusi 1200 x 1920
- Prosesor: Qualcomm Snapdragon 680
- RAM: 4GB LPDDR4X
- Penyimpanan: 64GB eMMC 5.1
- Kamera Belakang: 5MP
- Kamera Depan: 2MP
- Baterai: 5100mAh, fast charging 22.5W
- Sistem Operasi: HarmonyOS 2
- Harga: Rp 2.499.000
BACA JUGA:5+ Pilihan HP Oppo 2 Jutaan dengan Baterai Awet, Cocok untuk Ramadhan
4. Huawei MatePad T10 9.7
Huawei MatePad T10 9.7 memiliki layar yang tidak terlalu besar dengan 9.7 inch.
Dibekali dengan prosesor kirin 710A yang memberikan kinerja yang lebih baik dengan konsumsi daya baterai yang lebih rendah.
Berikut ini merupakan spesifikasi lengkapnya :
- Layar: 9.7 inch IPS LCD, resolusi 1280 x 800
- Prosesor: Kirin 710A
- RAM: 4 GB
- Penyimpanan: ROM 64 GB, MicroSD hingga 512 GB
- Kamera Belakang: 5MP
- Kamera Depan: 2MP
- Baterai: 5100mAh, fast charging 10W
- Sistem Operasi: Android 10 (bisa di-upgrade ke HarmonyOS 2)
- Harga: Rp 2.599.000
BACA JUGA:Rekomendsi 7 Hp 2 Jutaan dengan Spesifikasi Tinggi Sudah Dapat yang Sekeren Ini!
5. Huawei MatePad T 10.1 inch
Huawei MatePad T 10.1 inch merupakan salah satu keluarga MatePad yang memiliki spesifikasi cukup tinggi.
Dibekali prosesor kirin 710A dengan daya baterai 7000mAh dapat menemani kamu seharian. MatePad 10.1 inch ini juga sudah support fast charging 10W.
Berikut merupakan spesifikasi lengkapnya :
- Layar: 10.1 inch IPS LCD, resolusi 1920 x 1200
- Prosesor: Kirin 710A
- RAM: 4 GB
- Penyimpanan: ROM 64 GB, MicroSD hingga 512 GB
- Kamera Belakang: 5MP
- Kamera Depan: 2MP
- Baterai: 7000mAh, fast charging 10W
- Sistem Operasi: HarmonyOS 2
- Harga: Rp 2.999.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: