Mempunyai Masalah dengan Bulu Ketiak? Bedak Bayi Bisa Menjadi Solusinya, Simak Langkah-langkah Berikut Ini!
membersihkan ketiak dengan bedak bayi-@familyguided tangkapan layar-radarmajalengka.com
RADARMAJALENGKA.COM - Bulu pada ketiak memiiki sejumlah fungsi, yaitu untuk melindungi kulit dari bakteri dan kotoran.
Namun, bagi sebagian besar orang terutama wanita, bulu ketiak merupakan sesuatu yang dapat mengganggu penampilan, bulu ketiak yang tidak terawat juga akan menyebabkan masalah serius pada kulit.
Permasalahan pada bulu ketiak bisa menyebabkan iritasi kulit, pertumbuhan jamur, atau masalah kesehatan kulit lainnya.
Penting untuk menjaga kebersihan dan menggunakan produk yang aman di kulit, karena ketiak merupakan bagin tubuh yang selalu lembab jika tidak di treatmen dengan baik.
BACA JUGA:Cara Mengatasi wajah Bruntusan Akibat Skincare, 5 Hal Ini perlu diperhatikan untuk Mengatasinya.
Waxing masih menjadi cara yang banyak orang lakukan untuk menghilangkan bulu ketiak, namun cara tersebut sangat menyiksa karena rasa sakitnya, belum lagi kulit yang menjadi rentan iritasi setelah waxing.
Mencukur bulu ketiak juga bukan solusi yang tepat, karena kulit ketiak yang sering dicukur akan terlihat menghitam akibat dari buluyang tidak tercukur tuntas.
Namun, bedak bayi bisa menjadi solusi hemat dan cara alami yang bisa digunakan untuk membersihkan bulu pada ketiak anda.
Berikut ini merupakan langkah-langkah membersihkan bulu ketiak menggunakan bedak bayi tanpa rasa sakit.
BACA JUGA:3+ Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Dengan Minyak Kayu Putih, Mudah dan Dijamin Bikin Plong!
1. Bersihkan Ketiak dengan Air Hangat
Langkah yang pertama yaitu membersihkan ketiak dengan menggunakan air hangat.
Kenapa harus dengan air hangat? Karena air hangat dapat membuat kulit menjadi rileks dan membuka pori-pori untuk dibersihkan dari sisa-sisa minyak dan kotoran tubuh.
Anda bisa menggunakan kain atau tisu untuk mengelap bagian ketiak yang akan dibersihkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: