7+ Cafe di Tegal Terupdate: Paling Instagramable dan Estetik

7+ Cafe di Tegal Terupdate: Paling Instagramable dan Estetik

Rekomendasi Cafe Outdoor di Tegal-Tangkapan layar google maps-Rizquna Group

Jam operasional: 08.00 – 23.00

Harga mulai dari: 15k - 60k

Kafe dengan nuansa modern ini memiliki signature terbaik yakni kopi, Kafenya sangat kekinian dengan model industrial, yang memiliki kesan simpel dan estetik. Salah satu kafe di Tegal yang menawarkan pengalaman baru dalam menikmati kopi terbaik. Tempatnya asik untuk dijadikan tempat berkumpul atau bukber ketika bulan puasa nanti. Kafe ini juga menyediakan beragam pilihan makanan barat yang akan memanjakan lidah anda.

BACA JUGA:Rahasia Tersembunyi! 7 Destinasi Wisata di Tegal yang Bikin Kamu Terpesona

Naganan Cafe

Lokasi: Jl. Kabunan Asri II, Area Sawah, Kalisapu, Kec. Slawi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

Jam operasional: 16.00 – 00.00 WIB

Harga mulai dari: 10k - 30k

Kedai kopi berdesain industrial ini sangat cocok dijadikan tempat nongkrong yang sangat asyik. Nuansanya berbeda dengan kafe pada umumnya menjadikan Naganan Cafe banyak di gandrungi kaula muda. Mereka menawarkan kualitas kopi dengan rasa yang khas.

BACA JUGA:SUDAH SIAP LIBURAN? Tunggu dulu, Ini 3 Tips Liburan Ke Obyek Wisata Guci Tegal

Tradisine Ngopi

Lokasi: Procot, Kec. Slawi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah

Jam operasional: 10.00 – 00.00 WIB

Harga mulai dari: 3k – 30k

Kafe bergaya klasik modern ini terletak di Tegal. Nuansanya seru, bagi anda yang ingin berkumpul atau sharing bersama teman bisa jadikan kafe ini salah satu destinasi menarik. Bagi anda yang ingin kerja kelompok dengan teman atau sedang ada zoom meeting, kafe ini bisa dijadikan pilihan karena wifi nya yang cukup kencang. Sajian makanan dan minuman juga beragam dengan rasa yang lezat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: