5 Tempat Wisata Majalengka Paling Populer, Cocok untuk Liburan Sekeluarga!

5 Tempat Wisata Majalengka Paling Populer, Cocok untuk Liburan Sekeluarga!

Terasering Panyaweuyan Majalengka-Nurhalizah-radarmajalengka.com

Di waktu-waktu tertentu, seperti pagi hari atau sore, sinar matahari yang menerobos di kawasan curug membuat pemandangannya semakin memukau.

Untuk memasuki objek wisata ini, pengunjung cukup merogoh kocek Rp. 10.000 untuk tiket masuk, dan sebesar Rp. 3.000 untuk parkir kendaraan.

BACA JUGA:Yuk Intip 5 Pesona Wisata di Desa Bantaragung Majalengka!

Akses jalan menuju objek wisata ini cukup bagus dengan pemandangan yang asri di kanan maupun kiri jalan.

3. Situ Cipanten

Masih di Majalengka, objek wisata air ini tepatnya berada di Desa Sukasari, Kecamatan Rajagaluh.

Kawasan objek wisata Situ Cipanten memiliki air yang biru dan jernih, sehingga dapat melihat ikan-ikan. Udara di area ini masih sangat sejuk dengan banyaknya pepohonan di sekitar danau.

Di objek wisata ini juga disediakan pelampung bagi pengunjung yang ingin berenang.

BACA JUGA:Menyelami Ketenangan Alam: Petualangan di Kebun Teh Hijau Majalengka

Harga tiket masuk ke Situ Cipanten cukup murah, yaitu hanya Rp. 10.000 saja per orang.

4. Terasering Panyaweuyan

Terasering Panyaweuyan memiliki pemandangan yang tidak kalah cantik dengan terasering yang ada di Ubud, Bali.

Objek wisata yang berada di Kecamatan Argapura, Majalengka ini menyuguhkan pemandangan hamparan hijau di area perbukitan.

Wisatawan disarankan berkunjung ke objek wisata ini sebelum masa panen, karena akan menemukan pemandangan yang hijau dan segar.

BACA JUGA:Relawan Tim Pemenangan Klaim Efrans Galuh Setiawan Raih Suara Terbanyak di PAN Dapil 3

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarmajalengka.com