Gaji TKI Di Bunei Darussalam Relatif Naik Pada Tahun 2023

Gaji TKI Di Bunei Darussalam Relatif Naik Pada Tahun 2023

Ilustrasi pekerja Brunei -jurnalsoreang.pikiran-rakyat.com-radarmajalengka.com

Jika anda berminat untuk bekerja di pabrik, gajinya kisaran B$800 – B$1.200 atau sekitar Rp8,4 juta – Rp12,6 juta per bulan.

5.Tukang Bangunan

Tukang bangunan disana kisaran gaji B$600 – B$800 atau sekitar Rp6,3 juta – Rp8,4 juta per bulan.

BACA JUGA:Besaran Gaji TKI di Brunei Darussalam 2023

BACA JUGA:Gaji Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Brunei Darussalam, Dapat Beli Rumah?

Itulah beberapa gaji yang dapat diberitahu dan disimpulkan, namun anda harus tahu bahwa sesuai peraturan yang berlaku di Negara Brunei bahwa upah pekerja migran harus sesuai dengan standar upah yang berlaku pada negara tersebut serta dapat memenuhi standar minimum upah yang telah ditetapkan negara Brunei Darussalam.

Kisaran standar minimum yang telah ditetapkan antara lain 620 Dolar Brunei atau jika dirupiahkan kisaran Rp. 6,5 juta per bulan. Oleh sebab itu, gaji di tahun 2023 ini kisaran yang telah disebutkan sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku sejak tahun 2018 lalu bagi seluruh TKI yang bekerja di Brunei Darussalam.

Semoga informasi ini dapat bermanfaat dan menjadi refrensi dalam mengetahui besaran gaji yang didapatkan ketika bekerja di Brunei Darussalam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: