Tips Atasi Rambut Kering, Agar Tampak Sehat dan Berkilau Kembali
Rambut kering akan merusak kesehatan tubuh manusia--Wiwik - Tangkapan layar
BACA JUGA:Apa Itu Karmawibhangga Pada Candi Borobudur ? Begini Penjelasannya!
Shea butter mengandung vitamin A dan E, yang mempertahankan kelembaban, melembutkan, dan mengobati rambut.
Sementara Argan oil kaya akan vitamin E, menjadikan rambut terlihat lembut.
Mencuci rambut dengan sampo menghilangkan kotoran dan minyak alami rambut.
Sebum adalah minyak yang diproduksi oleh kulit kepala yang berguna untuk membuat rambut lebih mudah dirawat dan mengekalkan kelembapan rambut.
BACA JUGA:Menelusuri Misteri Candi Borobudur, Situs Warisan Budaya Indonesia
Namun, sebum yang terlalu banyak di rambut akan membuat rambut terlihat lepek dan berminyak.
Cucilah ketika rambut mulai terlihat berminyak, kulit kepala gatal, dan muncul ketombe.
Frekuensi mencuci rambut biasanya adalah 2-3 kali seminggu.
Kamu dapat memakai sampo khusus untuk rambut kering untuk hasil yang lebih maksimal.
BACA JUGA:Misteri Gunung Ciremai, Kisah Legenda dan Keindahan Alam yang Memesona
Jangan menggunakan produk yang mengandung sulfat karena dapat membuat rambut menjadi kering.
Penggunaan alat pelurus rambut seperti catokan yang digunakan untuk menata, meluruskan, dan menambah volume rambut mungkin telah menjadi bagian dari rutinitas harian kamu selama bertahun tahun.
Ini mungkin menjadi salah satu alasan mengapa rambut kamu kering.
Penting untuk mengeringkan rambut sepenuhnya sebelum menggunakan catokan rambut, karena ketika rambut basah, rambut menjadi lebih lemah, dikhawatirkan dapat menyebabkan kerusakan seperti terbakar dan patah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarmajalengka.com