Percasi Sukses Gelar Kejurkab Catur, MN Yusuf Ambiya Majalengka Raih Peringkat Pertama

Percasi Sukses Gelar Kejurkab Catur,  MN Yusuf Ambiya Majalengka Raih Peringkat Pertama

Kadispora fose bersama para juara kejurkab catur-Almuaras-Radarmajalengka.com

MAJALENGKA, RADARMAJALENGKA. COM - Pengcab  Percasi  Kabupaten  Majalengka  telah sukses melaksanakan Kejurkab catur  pada  27 Agustus 2023lalu bertempat di SMPN 2 Majalengka.

Kejurkab catur dibuka Ketua Percasi Kabupaten Majalengka, DrsH Agus Permana, MP dan ditutup Kadispora, Yusanto Wibowo, SIP MP.

Ketua Percasi Kabupaten Majalengka, Drs H Agus Permana  didampingi Sekum percasi, Drs  Abdul  Rohim menyebutkan  ada 98  peserta yang mengikuti  ajang Kejurkab  tersebut.

Adapun hasil kejurkab yakni:

Peringkat pertama 1.  MN Yusuf Ambiya ( Kecamatan  Majalengka),

BACA JUGA:Jelajah Tanah Toraja Bersama XMAX Connected, Pengalaman Seru Merapah Negeri di Atas Awan

BACA JUGA:Peringatan HUT ke-25 PAN Jokowi Absen, PAN Kabupaten Cirebon Heru Subagia Sambut Presiden di Kota Wali

Peringkat kedua  Samsudin Fadilah (Kecamatan  Jatiwangi),

Peringkat ketiga Nur Robby (  Kecamatan  Kadipaten),dan

Peringkat ke empat Endang Wahyudin ( Kecamatan  Ligung).

“Kejurkab ini sebagai ajang pencarian bibit atlit catur di Kabupaten Majalengka,” ujar Abdul Rohim. (ara)

BACA JUGA:Wujudkan Etika Jurnalistik dalam Pilpres 2024, AWDI Perkuat Sinergi dengan Calon Legislatif

BACA JUGA:Kunker ke Cirebon-Pekalongan, Jokowi Resmikan Jembatan Kanci dan Hadiri Muktamar Sufi Internasional

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: