Rekomendasi Film Anak yang Tayang di Bioskop Sepanjang 2024, Simak Selengkapnya
Film anak di bioskop Indonesia 2024--Youtube pixar - Tangkapan layar
5. The Garfield MovieYoutube.com/Sony Pictures Entertainment
BACA JUGA:Kenali Manfaat Buah Jambu Biji Yang Tersembunyi
The Garfield Movie adalah film petualangan komedi animasi asal Amerika berdasarkan komik strip Garfield karya Jim Davis.
Film ini merupakan hasil produksi dari Sony Pictures.The Garfield Movie menceritakan bagaimana awal mula pertemuan Garfield, yang saat itu masih kecil, dengan Jon Arbuckle yang merupakan majikannya.
Selain itu, film ini akan menceritakan pertemuan Garfield dengan ayahnya.
The Garfield Movie bisa kamu saksikan di bioskop Indonesia mulai 16 Mei 2024. Semoga bermanfaat informasi diatas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarmajalengka.com