Deskripsi Film Marriage Story, Menguras Emosi Ketika Menonton

Deskripsi Film Marriage Story, Menguras Emosi Ketika Menonton

Film marriage story terkait komedi lucu- -Oldu - Tangkapan layar

RADARMAJALENGKA.COM - Film Marriage Story ialah salah satu Film yang termasuk dalam toxic relationship.

Memiliki hubungan yang sehat dan bahagia menjadi impian semua orang. 

Pertengkaran yang ada menjadi bumbu tersendiri dalam jalinan asmara.

Namun, apabila hubungan sudah bersifat mengekang dan terus-terusan diiringi dengan pertengkaran.

BACA JUGA:Sering Jadi Menu Takjil, Ini Fakta Menarik Tentang Buah Kurma Yang Jarang Diketahui Orang, SIMAK ULASANNYA!

Maka hubungan tersebut dapat dikatakan tidak sehat bahkan cenderung masuk ke dalam toxic relationship.

Dilansir dari Time.com, toxic relationship merupakan suatu hubungan di mana pasangan senantiasa berada dalam konflik, persaingan, perasaan tertekan, bahkan terancam. 

Hubungan yang tidak sehat ini dapat memengaruhi kesehatan fisik, mental, dan emosional loh.

Untuk mengetahui lebih lanjut tentang hubungan yang tak sehat ini.

BACA JUGA:Sudah Masuk Musim Mudik Lebaran 2024, Ini 5 Hal Yang Harus Diperhatikan Untuk Persiapan Mudik

Berikut telah merangkum deskripsi film tentang toxic relationship yang bisa menguras emosi saat menontonnya.

Salah satunya film Marriage Story merupakan film produksi Netflix yang menceritakan kisah pernikahan antara Charlie Barber (Adam Driver) dan Nicole Barber (Scarlett Johannson) yang berada di ujung tanduk. 

Keputusan Nicole untuk menceraikan Charlie tak bisa diganggu gugat setelah ia mengetahui bahwa suaminya telah berselingkuh dengan rekan kerjanya sendiri. 

Sikap egois yang Charlie perlihatkan pun semakin membulatkan tekad Nicole untuk berpisah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarmajalengka.com