Cara Tradisional Mengatasi Batuk dan Pilek Pada Orang Dewasa
Ilustrasi akar licorice-sehatq.com-radarmajalengka.com
2.Ramuan Jahe
Jahe mengatasi batuk berdahak-cnn indonesia-radarmajalengka.com
Jahe merupakan obat tradisional yang dikenal dapat menghangatkan tenggorokan dan mengobati batuk yang disertai dahak. Jahe memiliki sifat anti inflamasi, antibakteri, antivirus, dan mengandung analgesik.
Cara penggunaannya cukup mudah dan jahe juga bisa dijadikan campuran minuman seperti:
• Rendam jahe yang sudah dicuci dengan air hangat
• Lalu campurkan jahe dengan susu atau teh panas.
Campuran air hangat dan hangatnya rasa jahe ini mampu mengencerkan dahak sehingga saluran pernafasan berangsur membaik dan melemaskan otot tenggorokan yang tegang akibat batuk.
BACA JUGA:Rekomendasi Obat Tradisional Flu, Batuk, dan Demam. Dijamin Manjur!
BACA JUGA:Obat Alami Untuk Meredakan Batuk, Mudah dan Ampuh!
3.Ramuan Licorice Root
Ilustrasi akar licorice-sehatq.com-radarmajalengka.com
Akar licorice merupakan bahan alami yang dipercaya dapat membantu mengatasi peradangan. Ramuan alami ini dapat menyembuhkan batuk yang disertai dahak dan batuk akibat alergi.
Mengutip siloamhospitals.com dalam International Journal of Herbal Medicine, disebutkan bahwa akar licorice mengandung sifat menenangkan yaitu emolien dan ekspektoran.
Kedua bahan ini memiliki fungsi yang berbeda, emolien berfungsi melindungi sel, mengurangi iritasi tenggorokan, dan ekspektoran berfungsi membantu mengencerkan dahak sehingga memudahkan pengeluaran dahak saat batuk.
Akar licorice dapat mengurangi iritasi dan frekuensi batuk karena memiliki sifat anti alergi yang mengandung glisirrhizinnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: