5 Jenis Kucing Termahal Di Dunia, Seharga Mobil Rubicon!

5 Jenis Kucing Termahal Di Dunia, Seharga Mobil Rubicon!

5 jenis kucing termahal di dunia.-lifestyle.bisnis.com-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA.COM- Kucing merupakan hewan peliharaan yang sering diminati oleh pecinta kucing, sehingga tidak jarang banyak yang memberikan nilai jual kucing dengan harga tinggi. Hal tersebut karena dinilai dari keunikan, keturunan, dan kelangkaan jenis kucing.

Artikel ini akan membahas mengenai 5 jenis kucing yang memiliki harga jual tinggi di seluruh dunia, berikut ini diantaranya:

1.Kucing Jenis Ashera

Kucing Ashera berasal dari hasil rekayasa genetik yang memiliki bentuk tubuh cantik, jika dijual memiliki harga jual yang tinggi kisaran US$ 125.000 atau Rp. 1,8 miliar dengan kurs (Rp. 14.257,-).

Harga yang sangat fantastis ini ternyata tidak memiliki ras asli loh, namun memiliki gen kucing rumahan, kucing macan tutul Asia dan ras keturunan Asia. Sehingga terbentuklah kucing Ashera yang menyerupai macan tutul kecil.

BACA JUGA:Kucing Kampung Memiliki Harga Jual Tinggi, Terdapat Ciri-Cirinya !

Kucing ini memiliki keunikan pada corak yang menyerupai macan tutul, sehingga banyak yang menyukai kucing Ashera dan ingin memiliki. Dengan tubuh yang mungil tampilan macan tutul seperti sangar namun menggemaskan.

2.Kucing Jenis Savannah

Kucing Savannah ini merupakan kucing hasil gabungan antara kucing ras domestik persia dengan kucing kampung. Perbandingan 50:50 atau dominan kucing ras, kucing savannah ini termasuk kepada kucing terpanjang pada tubuhnya sekitar 44 cm dan kucing savannah ini menjadi sangat populer di Amerika.

Memiliki harga jual yang tinggi kisaran  US$ 25.000 atau jika dirupiahkan Rp385,607,500,- cukup memukau bukan? dengan harga fantastis tersebut kucing savannah dapat anda miliki.

3.Kucing Jenis Khao Manee

Kucing jenis khao manee ini merupakan berasal dari Thailand yang konon telah ada sejak ratusan tahun lalu, sehingga kucing ini banyak dicari oleh pecinta kucing dengan ciri-ciri bentuk, yaitu memiliki bulu pendek, mata berwarna putih, biru atau emas dan kucing ini sangat senang jika didekati oleh manusia.

BACA JUGA:Populasi Kucing Meningkat Akibat Masa Kucing Kawin, Berapa Kali Kucing Kawin Dalam Setahun?

Kucing peliharaan Khao Manee memiliki harga jual yang cukup tinggi juga loh, kisaran harga US$ 11.000 atau jika dirupiahkan Rp. 175.351.000,- cukup fantastik jika anda ingin memiliki kucing Khao Manee.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: