Salah satu kendala utama kata dia adalah kenaikan harga bahan baku seperti kacang kedelai, gula dan lainnya yang sangat mempengaruhi pertumbuhan pabrik kecap di Majalengka.
BACA JUGA:Alasan Tol Cisumdawu Sangat Penting untuk Bandara Kertajati, Maskapai Berpikir 2 Kali
BACA JUGA:SIAP-SIAP! Tol Cisumdawu Jadi, Penerbangan Bandara Husein Pindah ke BIJB Kertajati Majalengka
“Masih produksi hanya saja tidak sebesar dulu, saat ini pabrik yang masih beroperasi tinggal ini, sedangkan pabrik lainnya sudah ditutup,” ucapnya pria yang hanya menggunakan kaos singlet tersebut.
Sementara itu untuk mengapresiasi dan mengingatkan akan kejayaan kecap Majalengka, Pemerintah Kabupaten Majalengka engaja membangun tugu atau monumen di perempatan Cigasong yang saat ini dikenal dengan nama tugu kecap. (*)
BACA JUGA:Kisah Pedagang Batagor Bangun Rumah Mewah Rp700 Juta di Malausma Majalengka, Luar Biasa
BACA JUGA:Perbandingan Penumpang AirAsia di 2 Penerbangan Rute Kertajati - Kuala Lumpur, Simak Selengkapnya