Seperti diketahui, PT Citra Karya Jabar Tol (CKJT) mengharapkan agar konstruksi di Seksi 5 Tol Cisumdawu dapat dituntaskan selambat-lambatnya April 2023.
BACA JUGA:5 Curug Paling Indah di Jawa Barat, Bukti Tuhan Sedang Tersenyum saat Menciptakan Tanah Pasundan
Sehingga pada awal Mei, sudah dapat beroperasi secara fungsional untuk Seksi 4, 5 dan 6. Apalagi pada ruas Seksi 4 dan 6 sudah menyelesaikan konstruksi.
Demikian 3 titik konstruksi yang belum tersambung di Jalan Tol Cisumdawu Seksi 5A Conggeang.