Dinas Arpusda Sosialisasi Gerakan Nasional Sadar Arsip
SADAR ARSIP: Sosialisasi Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) dilaksanakan di Fitra Hotel pada Selasa (20/11).-istimewa-Radarmajalengka.com
BACA JUGA:Deklarasi Dukungan, Komunitas Seniman dan Budayawan Siap Terbang dan Menangkan ASIH
Pj Bupati juga mengatakan bahwa sudah ada 31 OPD dan 26 Kecamatan yang menggunakan Aplikasi Srikandi di Kabupaten Majalengka.
Pada kesempatan itu pula, Pj Bupati memberikan penghargaan peringkat tertinggi dalam audit kearsipan internal Kabupaten Majalengka tahun 2024 kepada Sekretariat Daerah Kabupaten Majalengka, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Majalengka, dan Kecamatan Majalengka.
Bupati juga menandatangani kesepakatan bersama Gerakan Nasional Tertib Arsip.
Acara kemudian dilanjutkan dengan sosialisasi Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip dengan narasumber dari Kemendagri dan Arsip Nasional Republik Indonesia. (bae)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: