Desa Weragati menjadi bukti bahwa perikanan dan pertanian bukanlah dua dunia yang terpisah. Sinergi keduanya membuka peluang besar untuk panen padi yang melimpah, ikan gurame yang sehat, dan lingkungan yang tetap lestari.
“Dan bagi warga Weragati, penyuluhan ini bukanlah akhir, melainkan awal dari langkah baru menuju desa yang mandiri pangan dan berkelanjutan,” pungkasnya. (ono)