Rekomendasi Tempat Makan Nasi Ayam di Semarang, Paling Gurih dan Kaya Rempah

Minggu 26-05-2024,16:45 WIB
Reporter : Dita Rosyalita
Editor : Dita Rosyalita
Rekomendasi Tempat Makan Nasi Ayam di Semarang, Paling Gurih dan Kaya Rempah

Harga seporsi : Rp10.000 

Lokasi :  Jalan Anjasmoro Raya No.56B, Karangayu Jalan Gang Pinggir No.75, Kranggan

3. Nasi Ayam Kemuning Mbak Jum

Menu : Nasi ayam yang terdiri dari ayam suwir, tahu, labu, kuah opor dan telur 

BACA JUGA:Tips Merebus Pisang Kepok, Agar Awet Seharian Tanpa Berubah Warna

Jam Operasional : 06.00 - 22.00 

Harga seporsi : Sekitar Rp5.000 - Rp17.000 

Lokasi : Jalan Anjasmoro Raya No.31-131, Karangayu

Semoga bermanfaat ya informasi diatas.

Kategori :