Baznas Serahkan Bantuan Rehab Musala Satpol PP dan Damkar

Kamis 15-06-2023,20:00 WIB
Reporter : Almuaras
Editor : Leni Indarti Hasyim

MAJALENGKA, RADARMAJALENGKA.COM – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Majalengka secara simbolis melakukan penyerahan dana rehabilitasi masjid atau musala kepada pengurus masjid Satpol PP dan Damkar Kabupaten Majalengka, Rabu (14/6).

Ketua Pelaksana Harian Baznas Majalengka H Sunaryo berharap bantuan ini dapat meningkatkan iman dan takwa yang dimulai dari budaya berzakat atau bersedekah.

BACA JUGA:Bupati Karna Sobahi: ASN Dilarang Berpolitik

BACA JUGA:Sungguh Disayangkan, Olahraga Panahan Masih Minim Peminat

BACA JUGA:Blusukan Ke Sekolah, Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing, Beri Imbauan Kepada Guru

BACA JUGA:Waspada! Forum Radio Komunikasi Ikut Antisipasi Tawuran

"Masjid atau musala diharapkan bisa dimanfaatkan seoptimal mungkin sebagai tempat ibadah," ajaknya seraya menambahkan, bantuan ini diharapkan bermanfaat dalam peningkatan ketakwaan para ASN. (ara)

BACA JUGA:Takjub ! Bank Mandiri Sabet Gelar Bank BUMN Nomor 1 Masuk Daftar Bank Komersial Terbaik di Forbes

BACA JUGA:El Nino Tidak Terdampak Pada Ketersediaan Air di Sejumlah Bendungan Besar di Jawa Barat

BACA JUGA:HEBOH! Dua Kali Gempa Berkekuatan 2,9 Magnitudo di Cirebon

BACA JUGA:Puluhan Praja IPDN Diterima Magang di Desa Leuwisweeng

Kategori :