Investasi Nggak Perlu Modal Besar, Simak Cara Cicil Emas di Aplikasi BRImo

Investasi Nggak Perlu Modal Besar, Simak Cara Cicil Emas di Aplikasi BRImo

Cara cicil emas di Aplikasi BRImo. Simak ulasan berikut ini.-Foto: Bank BRI-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA.COM - Investasi emas sering menjadi tujuan banyak orang, karena memiliki nilai stabil dan cenderung naik dalam jangka panjang.

Emas merupakan investasi yang paling stabil, nilainya naik seiring bergantinya tahun dan tahan akan guncangan inflasi.

Kebanyakan orang merasa sulit berinvestasi karena berfikis harus memerlukan modal yang besar untuk memulainnya.

Padahal investasi emas bisa bertahap seperti dicicil tanpa harus mengeluarkan modal besar.

BACA JUGA:Ini Dia Prompt Gemini AI Khusus Buat Edit Foto Polaroid yang Viral, Bisa Bikin Karakter Anime Jadi Nyata!

Seperti fitur baru di aplikasi BRImo yang menyediakan cicil emas yang merupakan program kerja sama antara Bank BRI dengan pegadain. 

Fitur cicil emas di BRImo ini memudahkan anda untuk berinvestasi meskipun minim modal dengan cara dicicil.

Caranya gampang cumin lewat HP anda langsung dari aplikasi BRImo.

Investasi emas semakin mudah dan tak perlu khawatir modal besar.

BACA JUGA:Makin Keren! Cuma Pakai Prompt Ini, Edit Foto dalam Lift yang Lagi Viral, Hasilnya Mewah & Stylish!

Keuntungan cicil emas di BRImo

Fitur cicil emas di BRImo ini memiliki banyak keuntungan, yang membuat orang tertarik untuk berinvetasi lewat itur ini.

Keuntungan pertama, Ketika Harga emas naik, di BRImo ini kalian tidak perlu memikirkan apakah cicilannya bakal ikut naik juga?

Tidak, ini dia salah satu keunggulannya. Cicilan tetap sesuai cicilan awal dan tidak berubah-ubah saat harga emas naik, sehingga angsuran akan stabil sampai cicilannya selesai.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait