Tabel KUR BRI 2025 Pinjaman 100 Juta, Berikut Syarat Agar Pengajuannya Cepat Diterima

Tabel KUR BRI 2025 Pinjaman 100 Juta, Berikut Syarat Agar Pengajuannya Cepat Diterima

Tabel KUR BRI 2025 Pinjaman 100 Juta, Berikut Syarat Agar Pengajuannya Cepat Diterima-radarmajalengka-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA.COM - Mencari solusi pembiayaan usaha yang ringan dan tidak memberatkan angsuran bulanan tentu menjadi harapan banyak pelaku UMKM.

Kehadiran Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI 2025 menjadi salah satu jawaban, terutama dengan plafon pinjaman yang bisa mencapai Rp100 juta.

Skema cicilan yang ramah kantong, tenor panjang, serta bunga rendah menjadi alasan mengapa program ini semakin banyak diminati.

Berbeda dengan pinjaman komersial lain yang sering kali membebani debitur dengan bunga tinggi, KUR BRI 2025 menawarkan suku bunga tetap hanya 6% per tahun.

BACA JUGA:Ratusan Mahasiswa dan Warga Demo di DPRD Majalengka, Ban Dibakar dan Jalan Protokol Ditutup

Dengan tenor yang bisa dipilih sesuai kebutuhan, mulai dari 12 bulan hingga maksimal 60 bulan, cicilan per bulan bisa disesuaikan dengan kondisi keuangan peminjam.

Hal ini membuat KUR BRI cocok bagi usaha mikro hingga menengah yang ingin mengembangkan bisnis tanpa tercekik angsuran.

Tak hanya itu, proses pengajuan juga dibuat lebih praktis. Peminjam bisa langsung mendatangi kantor BRI terdekat atau melalui layanan digital yang tersedia.

Persyaratan yang diminta juga tergolong mudah dipenuhi, sehingga pengusaha pemula pun bisa mengajukan dengan peluang disetujui lebih besar.

BACA JUGA:Tabel KUR BRI 2025 Pinjaman 100 Juta, Berikut Cicilan dan Angsuran untuk UMKM untuk tenor 5 Tahun

Dengan fleksibilitas yang ditawarkan, tak heran jika KUR BRI tetap menjadi pilihan utama masyarakat di tahun 2025.

Namun, sebelum memutuskan untuk mengajukan, penting memahami simulasi angsuran yang tersedia.

Dengan begitu, peminjam bisa menyesuaikan cicilan dengan kemampuan bayar bulanan, sehingga tidak ada risiko gagal bayar di kemudian hari. Berikut simulasi angsuran pinjaman KUR BRI Rp100 juta dengan tenor bervariasi.

Simulasi Angsuran KUR BRI 2025 Rp100 Juta

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait