Unma Siapkan SDM Konsultan Pembangunan Desa

Unma Siapkan SDM Konsultan Pembangunan Desa

ANTUSIAS: Kuliah umum tentang komunikasi strategis dalam pengembangan desa wisata berkelanjutan di auditorium Universitas Majalengka pada Rabu, 12 Juni 2024.-istimewa-Radarmajalengka.com

BACA JUGA:Menteri AHY:Penerbitan Dokumen Persetujuan Substansi RDTR Mencapai 51,89%

Mahasiswa Universitas Majalengka (Unma) diharapkan dapat menjadi pendorong untuk menggabungkan potensi dengan masyarakat, mengingat bahwa Majalengka telah menjadi kota kreatif. Banyak desa di Majalengka telah mengembangkan potensi mereka, seperti potensi sungai yang kini dimanfaatkan untuk kegiatan river tubing.

"Wisata regional yang bersifat lokal dan bersifat jangka pendek akan mendukung wisata desa itu sendiri. Mari kita bangun peran desa," ajak Dedi.

Dedi menambahkan bahwa strategi implementasi untuk membangun desa melibatkan kolaborasi, transparansi, dan inovasi. Inovasi ini dipengaruhi oleh SDM, substansi kebijakan, perilaku pelaksana di desa, interaksi jejaring kerja, dan partisipasi kelompok sasaran.

Akar masalah di desa adalah jarak antara potensi desa dengan masyarakatnya. Oleh karena itu, potensi desa harus digali. Mahasiswa Universitas Majalengka (Unma) diharapkan mampu menghubungkan potensi desa dengan masyarakatnya. (ono)

BACA JUGA:Yamaha Luncurkan NMAX Tercanggih di Dunia, Dilengkapi Mesin Berteknologi 'TURBO'

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: