Berikut Daftar Negara dengan Internet Tercepat, Cek selengkapnya

Berikut Daftar Negara dengan Internet Tercepat, Cek selengkapnya

Internet -Radarmajalengka.com-HarapanRakyat.com - tangkapan layar

Di posisi keenam ada Uni Emirat Arab dengan kecepatan rata-rata download 249.87 Mbps dan upload 117.81 Mbps. Kemudian di posisi ketujuh, terdapat Amerika Serikat dengan kecepatan download 237.41 Mbps dan upload 28.55 Mbps.

Peringkat ke delapan internet tercepat di dunia ditempati oleh Prancis dengan kecepatan download 230.90 Mbps dan upload 165.46 Mbps. Di peringkat kesembilan, ada Monako dengan kecepatan download 229.51 Mbps dan upload 157.03 Mbps.

Posisi sepuluh diduduki oleh Denmark dengan kecepatan rata-rata download 228.46 Mbps dan upload 128.80 Mbps.

BACA JUGA:Panduan Lengkap : Cara Update Windows 10 Ke Windows 11, Biar Engga Ketinggalan Zaman!

Berikut Ini Dia Daftar Negara Dengan Koneksi Internet Tercepat 

  • Singapura: 277.57 Mbps (download) 222.66 Mbps (upload);
  • Hongkong: 275.17 Mbps (download) 192.42 Mbps (upload);
  • Islandia: 268.72 Mbps (download) 248.39 Mbps (upload);
  • Chili: 263.63 Mbps (download) 175.73 Mbps (upload);
  • China: 259.70 Mbps (download) 38.77 Mbps (upload);
  • United Arab Emirates (UAE): 249.87 Mbps (download) 117.81 Mbps (upload);
  • Amerika Serikat 237.41 Mbps (download) 28.55 Mbps (upload);
  • Prancis 230.90 Mbps (download) 165.46 Mbps (upload);
  • Monako 229.51 Mbps (download) upload 157.03 Mbps (upload);
  • Denmark 228.46 Mbps (download) 128.80 Mbps (upload).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarmajalengka.com