Ini Dia Besaran Uang THR yang Ideal Diberikan kepada Anak-anak. Yuk Simak!

Ini Dia Besaran Uang THR yang Ideal Diberikan kepada Anak-anak. Yuk Simak!

ilustrasi anak-anak -bombastis -tangkapan layar-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA.COM - Memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) Merupakan sebuah tradisi yang Identik di Indonesia, Tradisi ini selalu ada pada momen lebaran tiba. Bagi orang yang sudah bekerja biasanya akan menyisihkan uang gaji mereka untuk di berikan kepada anggota keluarga.

Tradisi ini kerap membuat pusing sebagian orang yang hendak memberikan THR kepada keluarga mereka baik pada orang tua, adik atau sodara, Mereka biasanya bimbang akan memberikan THR dengan jumlah berapa. Namun sebenarnya besaran jumlah uang THR sendiri tidak ada aturan dan batasannya. Uang THR bisa diberikan berapa saja dengan menyesuaikan keadaan uang si pemberi sendiri.

Bagi kamu yang sudah bekerja dan berencana akan memberikan THR untuk sanak sodara, tidak usah bingung akan berapa jumlah ideal yang harus di berikan. Dalam artikel ini akan kami bahas berapa sih seharusnya uang THR yang di berikan kepada anak-anak dan saudara kita.

BACA JUGA:Daftar Kue Lebaran yang Paling Sering ditemukan saat Momen Hari raya, Dari yang Tradisional Hingga Kekinian.

Langsung saja berikut ini besaran uang THR yang Ideal di berikan kepada sanak sodara.

1. Anak-anak berusia di bawah 10 tahun, Dengan status bukan keluarga.

Jumlah Uang THR yang bisa kamu berikan untuk Anak-anak ini adalah 5 - 10 ribu. Dengan jumlah itu mereka sudah sangat senang, biasanya mereka bergerombol berdatangan kerumah untuk silaturahmi dan bersalam-salaman saat hari raya. Anak-anak ini merupakan anak para tetangga satu komplek yang biasa bermain dengan soadara tau bahkan anak kita. Jika kamu tidak memiliki uang untuk di bagikan kepada  mereka kamu juga bisa menggantinya dengan menawarkan makanan atau kue-kuean kepada mereka.

BACA JUGA:Bosan dengan Nastar Selai Nanas? Berikut 5 Selai Pengganti Selai Nanas yang Cocok untuk di Coba.

2. Anak-anak Usia di bawah 10 tahun, dengan status keluarga.

Jumlah Uang THR yang bisa kamu berikan kepada anak-anak ini adalah 10 -50 ribu. Jumlah yang sedikit besar untuk anak usia di bawah 10 tahun, namun dalam hal ini mereka adalah keluarga kita, entah itu adik, anak, keponakan dan lainnya. Jumlah uang ini bisa menyesuaikan dengan jumlah angggota keluarga yang dimiliki, semakin sedikit keluarga atau adik-adik kita, kita bisa memberi uang THR dengan jumlah lebih dari itu tentunya.

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Kue Nastar Selai Nanas, Cocok untuk Kue Lebaran.

3. Remaja Usia 10 - 20 Tahun dengan status keluarga

Biasanya pada rentang usia ini mereka sudah memasuki sekolah menegah pertama atau bahkan SMA, di usia mereka yang beranjak dewasa ini tentunya sudah mengerti konsep tentang uang. Besaran THR yang bisa kamu berikan kepada mereka mulai dari 20 - 100 ribu, uang tersebut lumayan besar jumlahnya namun karena usia mereka yang sudah dewasa tentunya mereka sudah bisa menggunakan uang untuk keperluan dan hal-hal baik bagi mereka. jadi kamu tidak usah khawatir.

4. Remaja Usia 10 - 20 tahun dengan status bukan keluarga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: