Kapan Waktu yang Tepat Minum Kopi Tanpa Gula?

Kapan Waktu yang Tepat Minum Kopi Tanpa Gula?

Kapan Waktu yang Tepat Minum Kopi Tanpa Gula?-radarmajalengka.com - Ahmad Novi-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA- Dilihat dari sisi medis, minum kopi di pagi hari justru tidak bagus untuk metabolisme tubuh.

Minum kopi atau minuman lain yang mengandung kafein sebaiknya disesuaikan dengan ritme jam biologis yang mengatur kapan saat tidur, makan, sampai mengendalikan hormon stres (kortisol).

Untuk itu harus ada waktu yang pas untuk menikmati kopi hitam.

Kenapa? Agar kamu dapat menikmati kopi hitam tanpa mempengaruhi kesehatan kalian.

BACA JUGA:Ini Manfaat Meminum Kopi Tanpa Gula, Nikmati Kesehatan dalam Tegukan

Lalu kapan waktu yang tepat minum kopi?

1. Kopi sebaiknya diminum saat hormon korsitol rendah

Hormon korsitol atau hormon sters berperan dalam meningkatkan kewaspadaan.

Jika diminum di pagi hari, dimana hormon stres di pagi hari itu sedang tinggi-tingginya.

Jam yang cocok untuk menikmati kopi tanpa gula yaitu pada pukul 08.00-09.00 pagi, kemudian di jam makan siang yaitu jam 12.00-13.00 dan pada saat sore hari di jam 17.30-18.30

2. Meminum Kopi ketika ingin berolahraga 

Meminum kopi pada saat ingin berolahraga bisa meningkatkan adrenalin, dengan begitu kamu akan bisa mengangkat beban lebih berat dan berlari lebih cepat. 

BACA JUGA:Jam Minum Kopi Untuk Diet, Ini Waktu Idealnya!

Kopi tanpa gula atau kopi hitam, baiknya diminum 30 menit sebelum berolahraga agar mendapatkan hasil energi yang maksimal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: