4 Tips Membuat Masker Bahan Dasar Lidah Buaya Untuk Kecantikan Kulit

4 Tips Membuat Masker Bahan Dasar Lidah Buaya Untuk Kecantikan Kulit

masker lidah buaya-google-radarmajalengka.com

Berikut ini cara membuat maskernya: campur ketiga bahan (lidah buaya, kunyit, dan madu, lalu aplikasikan pada wajah dan tunggu hingga 10-15 menit sampai maskernya kering. Kemudian bilas dengan air bersih.

BACA JUGA:Selain Panasnya bagai Neraka Bocor, Ada 10 Hal yang Perlu Diketahui Ketika Berkunjung ke Majalengka

4.Membuat masker lidah buaya dan lemon

Buah lemon ini kaya akan vitamin C dan antioksidan sehingga dapat mencerahkan kulit dan meningkatkan produksi kolagen. 

Sedangkan lidah buaya dapat melembabkan kulit sehingga perpaduan pas jika diaplikasikan pada wajah dan kulit

BACA JUGA:Memudarkan Stretch Mark dengan Minyak Zaitun

untuk perawatan. 

Dengan cara ini Anda bisa menghilangkan kulit kusam dan tanda-tanda penuaan.

Berikut ini cara pembuatan masker alami, yaitu: Siapkan 2 sendok makan gel lidah buaya murni dan 1/4 sendok teh perasan lemon.

BACA JUGA:Extra Virgin Olive Oil dan Extra Light Olive Oil, Apa Perbedaannya?

Kamu harus menggunakan perbandingan 8:1 supaya kandungan asam dalam lemon tidak keras jika terkena kulit.

Lalu campurkan 2 bahan tersebut dan aplikasikan ke wajah, kemudian diamkan selama masker kering sekitar 5-10 menit, kemudian bilas.

Lidah buaya memiliki banyak manfaat untuk kesehatan kulit, dan rambut.

BACA JUGA:Ruwet, Daftar Caleg Tetap PAN Kabupaten Cirebon Tidak Transparan

Selain itu banyak cara serta kombinasi bahan lidah buaya dengan bahan lainnya, agar kulit menjadi sehat. Semoga dengan artikel ini kamu bisa mendapatkan manfaat serta dapat mengikuti tips diatas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: