Harus Coba! Resep Kue Lidah Buaya

Harus Coba! Resep Kue Lidah Buaya

Harus Coba! Resep Kue Lidah Buaya-dokumen-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA.COM- Lidah buaya yang terkenal dengan manfaatnya baik untuk kesehatan kulit dan rambut, ternyata bisa dijadikan olahan makanan yang lezat.

Sebagian orang mungkin tidak tahu jika lidah buaya bisa dikonsumsi.Tidak perlu khawatir, lidah buaya  aman untuk dikonsumsi jika diolah dengan tepat.

Daun lidah buaya terdiri dari tiga bagian yaitu kulit, gel, dan lateks. Manfaat gel aloe vera atau lidah buaya ini dapat menjaga kelembapan kulit. 

Namun gel berwarna bening ini bisa dikonsumsi karena memiliki rasa yang ringan dan sensasi yang menyegarkan.

BACA JUGA:Memudarkan Stretch Mark dengan Minyak Zaitun

Selain itu, kulit lidah buaya juga aman untuk dikonsumsi. Secara umum kulit tumbuhan ini memiliki rasa yang ringan dengan tekstur yang renyah.

Ada beberapa manfaat dari lidah buaya dalam olahan makanan diantaranya mengurangi kadar gula rendah, mengurangi plak gigi (jika digunakan sebagai obat kumur), meningkatkan kadar antioksidan juga menekan sinyal peradangan.

Namun meskipun lidah buaya sangat bermanfaat juga untuk kesehatan tubuh , lidah buaya dari produk perawatan kulit tidak bisa digunakan untuk resep olahan makanan.

Salah satu contoh olahan makanan adalah kue lidah buaya. Kue ini merupakan kue tradisional yang mirip seperti kue lapis.

BACA JUGA:Extra Virgin Olive Oil dan Extra Light Olive Oil, Apa Perbedaannya?

Yuk simak resep olahan makanan kue lidah buaya beserta cara membuatnya!

Kue lidah buaya seperti kue pada umumnya menggunakan bahan seperti tepung terigu, mentega, telur dan gula.

Bentuknya yang unik seperti lidah buaya dengan warna warni cerah, serta lapisan gula yang renyah di luar dan tekstur dalamnya yang lembut, membuat disukai banyak orang camilan yang satu ini.

Cara membuat kue lidah buaya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: