COBAIN! Solusi Problem Hidup, Bangun Malam, Tunaikan Salat Tahajud

COBAIN! Solusi Problem Hidup, Bangun Malam, Tunaikan Salat Tahajud

Manfaat Salat Tahajud yang dapat menjadi solusi untuk beragam masalah kehidupan.-NU Online/Ist-radarmajalengka.com

BACA JUGA:Istana Ibu Kota Kerajaan Talaga Manggung Ternyata di Desa Kagok

Waktu melakukan ibadah ini dari waktu 'Isya sampai waktu shubuh. Sedangkan sepanjang malam itu ada saat saat utama, lebih utama dan paling utama. Maka waktu malam yang panjang itu dapat dibagi menjadi tiga bagian, yakni:

1. Sepertiga Malam Pertama

Kira-kira dari jam 19.00-22.00 (saat utama).

2. Sepertiga Malam Kedua

Kira kira dari jam 22.00-01.00,  (saat lebih utama).

3. Sepertiga Malam Ketiga

Kira-kira dari jam 01.00-Masuknya waktu shubuh (saat yang paling utama).

Nah, inilah hal-hal tentang salat Tahajud. Salat yang diyakini bisa menjadi solusi problem hidup kita. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: