Kisah Pesawat Antonov AN-124 100 M Mendarat di Bandara Kertajati Majalengka, Kakaknya Hancur saat Perang

Kisah Pesawat Antonov AN-124 100 M Mendarat di Bandara Kertajati Majalengka, Kakaknya Hancur saat Perang

Momen pesawat Antonov AN-124 100 M mendarat di Bandara Kertajati, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat.-Leonardo Edwin/Ist-radarmajalengka.com

Sementara itu, PT BIJB selaku operator dan pengelola Bandara Kertajati menyakan bahwa pendaratan Antonov di bandar udara tersebut menjadi bukti keandalan.

Karenanya, bandara tersebut berharap nantinya dapat menopang pertumbuhan ekonomi di wilayah sekitarnya. Termasuk dengan layanan penerbangan cargo.

BACA JUGA:Majalengka Jadi Titik Pertemuan TOL CISUMDAWU saat Mudik, Menhub: Jalan Tol Cipali Paling Tinggi Kemacetannya

Demikian kisah kakak beradik pesawat cargo Antonov AN-225 Mriya dan Antonov AN-124 100 M Ruslan yang baru-baru ini mendarat di Bandara Kertajati, Kabupaten Majalengka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: