SURGA PARA PEMULA, 8 Rekomendasi Aplikasi Desain Rumah

SURGA PARA PEMULA, 8 Rekomendasi Aplikasi Desain Rumah

Aplikasi desain rumah yang cocok untuk pemula. -Sketch up-radarmajalengka.com

RADARMAJALENGKA.COM - Berikut adalah 8 rekomendasi aplikasi desain rumah yang bisa dipakai oleh pemula.

Karena ditujukan bagi pemula, aplikasi desain rumah yang diulas di artikel ini, tentu mudah digunakan oleh siapapun. 

Rumah adalah surga bagi para pemula. Itu kata Charles Henry Parkhurst (1842-1933). Pernyataan serupa dikemukakan  William Shakespeare ( -1616). Katanya, orang bahagia jika ia betah di rumah. Berkumpul bersama keluarganya.

Itu pula yang diyakini Franklin D Roosevelt (1822-1945). Menurut Presiden Amerika Serikat ke-32 itu rumah adalah segalanya. Bisa menjaga kedamaian dunia.

BACA JUGA:Ridwan Kamil Masuk Partai Golkar, Kasih Kode Naik Motor Vespa Kuning, Wilujeung Sumping

Asalnya ada relasi yang penuh cinta yang hangat dari setiap penghuninya. Dan damai itu adalah nama lain untuk rumah, kata penyair Amerika Serika Kathleen Norris (75) menimpali.

Pulang ke rumah juga naluriah. Naluri yang akan memberitahu siapa saja untuk pulang. Dan,  jika akan pulang, perjalanannya pun tidak pernah terlalu sulit. Dibedakan jika pulang ke tempat lain. Rumah juga menjadi tempat  pulang dan pergi yang menjanjikan, kata Robert Frost (1874-1963).

Atau, dalam bahasa Ellie Rodriguez, seorang jurnalis Kuba. “Hanya cahaya yang memandumu pulang, danbkehangatan yang membuatmu tetap di sana." 

Sementara itu rumah menurut arsitek Le Corbusier (1887-1965) harus menjadi peti harta karun kehidupan.

BACA JUGA:Polisi Buru Pelaku Perusak Situs Penyebar Islam di Maja

Nah, bagaimana caranya memilih rumah bagi para pemula? Banyak panduan yang bisa kita ikuti. Apalagi kini ilmu arsitektur tak lagi eksklusif untuk anak teknik arsitektur dan desain semata. Dengan banyaknya aplikasi desain gratis, setiap orang berkesempatan untuk mendesain sendiri rumah idamannya. 

Dengan begitu, anda pun dapat sekaligus belajar arsitektur secara otodidak dari balik layar smartphone. Meskipun belum bisa mendesain rumah secara keseluruhan. Paling tidak, Anda dapat memakai aplikasi desain rumah online ini untuk renovasi ruangan ataupun dapur. 

Apa saja pilihannya? Ini dia 8 rekomendasi aplikasi desain rumah pemula:

1. Roomstyler 3D Home Planer

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: