Hj Mamlukah, Berkiprah sebagai Dosen dan Entrepreneur
Sosok RA Kartini benar-benar mengubahkan pola pikir dan pandangan seluruh rakyat Indonesia pada masa itu. Kaum wanita yang dahulu direndahkan dan keterbelakangan sekarang menjadi sejajar dengan pria.
Bahkan saat ini, banyak peran yang diambil oleh wanita melalui pekerjaan maupun kegiatan rumah tangga. “Karena sejatinya untuk menjadi perempuan yang mandiri dan berkualitas itu bukan sebuah pilihan tapi kewajiban agar bisa membantu banyak orang,” tandasnya.
Sejak 2 tahun lalu, dirinya memilih untuk mengenakan cadar dalam kesehariannya. “Saya masih terus belajar untuk menjadi pribadi yang lebih baik,” pungkasnya. (ara/adv)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: