Mengenal Daun Kelor Serta Kandungannya, Daun Yang Memiliki Banyak Manfaat.

Kamis 23-05-2024,18:00 WIB
Reporter : Agus Nurwahid
Editor : Agus Nurwahid

4. Anti-inflammatory dan Kandungan Senyawa lainnya

BACA JUGA:Memilih Sunscreen yang Cocok untuk Muka Kering: Tips dan Rekomendasi Produk

Daun kelor juga ternyata memiliki banyak kandungan melebihi makanan sehat lainnya yang sering kita makan, Berikut kandungan yang ternya banyak dimiliki daun kelor :

7 x vitamin C pada jeruk

4 x kalsium pada susu

4 x vitamin A pada wortel

2 x protein pada susu

3 x potasium pada pisang

BACA JUGA:Perhatikan Ini, Rekomendasi Pilihan Facial Foam untuk Kulit Kombinasi

Nah itu dia sedikit tentang daun kelor dan kandunganya. 

Kategori :

Terpopuler