5. Gunakan Minyak kelapa
Minyak kelapa memiliki kandungan antimikroba, asam lemak rantai, dan asam laurat. Sejumlah kandungan tersebut dapat membantu rambut mengembalikan warna aslinya, sekaligus menguatkan akar rambut.
Tersedia juga produk kesehatan rambut yang terbuat dari minyak kelapa untuk mempermudah mu merawat rambut.
BACA JUGA:Terkenal Mistis, Ini Dia Manfaat Bunga Kenanga untuk Kesehatan dan Kecantikan
6. Gunakan jahe
Mengkonsumsi jahe sangat bagus untuk merawat kesehatan rambut, teruatama untuk mengatasi rambut beruaban. Jahe mengandung anti oksidan yang signifikan untuk tumbuhnya rambut dan mencegah uban prematur. Selain itu dengan mengkonsumsi jahe juga dapat menjadikan rambut lebih berwarna alami dan berkilau.
7. Kurangi kebiasaan merokok
Merokok tidak hanya merusak kesehatan organ pernapasan. Tapi, merokok juga menyebabkan seseorang bisa beruban. Rambut beruban terjadi ketika melanosit di folikel rambut tidak lagi memproduksi melanin yang cukup. Dalam hal ini, rokok menjadi pemicu utama terhentinya produksi melanin.
8. Gunakan bahan-bahan lami
Merawat rambut dengan bahan-bahan alami sangat di rekomendasikan, karena bahan alami tentunya memiliki berbagai manfaat yang bisa menjadikan rambut sehat dan mengurangi tumbuhnya uban. Selain bahan- bahan alami yang telah di sebutkan di atas beberapa bahan alami berikut juga bisa membantu mengurangi rambut beruban. Biji wijen, Minyak almond, Konsumsi jus wortel adalah daftar bahan alami yang bisa di gunakan untuk merawat rambut.
BACA JUGA:6 Manfaat Jeruk Nipis untuk Rambut dapat Menjaga Kesehatan dan Keindahan
Nah itulah beberapa cara dan rekomendasi bahan alami untuk atasi rambut beruban. selamat mencoba.