Rekomendasi Terbaik! 7 Cafe Harga Mahasiswa di Cirebon yang Cocok Buat Nongkrong Hemat dan Seru!

Kamis 29-02-2024,04:00 WIB
Reporter : Adi Kaswandi
Editor : Adi Kaswandi

RADARMAJALENGKA - Cafe adalah tempat yang cocok untuk bersantai atau berdiskusi.

Bagi sebagian mahasiswa, cafe merupakan pilihan yang tepat untuk berdiskusi atau mengerjakan tugas kuliah.

Namun, banyak cafe yang menawarkan berbagai menu kopi dengan harga yang cukup tinggi bagi sebagian mahasiswa.

Tetapi, tenang saja, ada beberapa cafe nyaman yang bersahabat dengan kantong mahasiswa.

BACA JUGA:Ini dia 5 cafe outdoor yang menarik untuk dikunjungi

Berikut ini disusun daftar 7 cafe harga mahasiswa di Cirebon :

1. Maffed Coworking Space & Cafe

Pertama, ada Maffed Coworking Space & Cafe. Selain harganya yang ramah di kantong mahasiswa, cafe ini juga menyediakan lingkungan yang nyaman.

Terdapat beberapa ruangan ber-AC dan area outdoor untuk diskusi sambil menikmati menu yang disajikan.

Fasilitas pendukung seperti tempat parkir, musola, dan toilet juga tersedia. Fasilitas lainnya termasuk WiFi gratis.

Lokasinya berada di Jl. Evakuasi No.1a, Karyamulya, Kecamatan Kesambi, Kota Cirebon.

Cafe ini buka setiap Senin-Sabtu dari pukul 07.00-21.00 WIB, kecuali pada hari Jumat yang buka mulai pukul 08.00-21.00 WIB.

BACA JUGA:Di Cirebon Ada Tempat Nongkrong Sebagus Ini? 3 Tempat Nongkrong Alun-alun di Cirebon

2. Bento Kopi Cirebon

Bento Kopi Cirebon merupakan salah satu tempat yang populer di kalangan mahasiswa sekitar, terutama karena lokasinya yang dekat dengan beberapa kampus.

Harga beberapa menu kopi di Bento Kopi sangat terjangkau dan ramah di kantong mahasiswa, mulai dari Rp 5.000 an saja.

Kategori :