3.Tidak Menyukai Tempatnya Kotor
Kucing termasuk hewan yang sangat menyukai kebersihan, seperti sering kita lihat bahwa aktvitas bersih-bersih kucing ini selalu dilakukan dengan menjilat bulu agar aroma tubuhnya tidak nampak, sehingga mangsa atau pemangsa tidak dapat mendeteksi keberadaannya.
Namun terdapat sikap manusia yang selalu mengganggu dengan tidak suka membersihkan wilayah kucing, sehingga kucing akan merasa tidak nyaman dan sangat tertekan. Hal tersebut akan menyebabkan kucing menjadi stres dan mudah sakit.
Itulah beberapa perilaku manusia yang tidak disukai oleh kucing dan menjadikan kucing tidak nyaman sehingga dapat berdampak menjadi stres dan tidak ingin makan. Sehingga kucing akan terkena penyakit lebih mudah.
BACA JUGA:3 Aroma Sangat Dibenci Kucing, Memiliki Manfaat !
BACA JUGA:Mandala Lolos ke Babak 8 Besar Liga 3 Seri 2 Nasional
Semoga informasi ini dapat bermanfaat dan menjadi salah satu refrensi agar anda tidak melakukan tindakan yang telah dibahas.