RADAR MAJALENGKA.COM- Ada bermacam-macam bahan alami yang digunakan untuk menghilangkan uban salah satunya teh celup.
Uban yang biasanya identik dengan tanda penuaan. Sehingga ketika munculnya uban di usia muda menjadi suatu masalah bagi sebagian orang.
Sebab dengan munculnya uban di usia muda menjadikan penampilan seperti lebih tua.
Tak heran jika orang yang mengalami masalah uban ini, biasanya mereka pergi ke salon untuk menyemir rambut.
Tujuannya tak lain agar rambut mereka bisa memiliki warna hitam seperti sedia kala.
BACA JUGA:Tips Menghilangkan Uban dengan Teh dan Garam
Namun, mengatasi uban dengan mewarnai rambut bukan solusi yang tepat. Ada beragam bahan alami yang bisa digunakan untuk menghilangkan uban.
Karena penggunaan pewarna rambut pun, tidak menjamin uban tersebut tidak tumbuh.
Dengan bahan alami, rambut lebih sehat dan aman. Selain itu bahan alami yang bisa digunakan mudah ditemukan di rumah. Contohnya seperti teh celup.
Teh celup ini sudah digunakan dari zaman dahulu untuk mengatasi masalah rambut seperti salah satunya uban.
BACA JUGA:3 Cara Alami Menghilangkan Rambut Uban di Usia Tua
Teh celup ini bisa jadi salah satu cara untuk mengatasi rambut beruban.
Bahan minuman yang satu ini memiliki khasiat untuk menghitamkan rambut yang sudah beruban. Cara untuk membuatnya pun sangat mudah.
Berikut langkah-langkahnya
Siapkan bahan: