BENAR-BENAR SANGKURIANG! Jembatan Gunung Puyuh TOL CISUMDAWU Sudah Tersambung, Tinggal Pengecoran

Minggu 09-04-2023,09:00 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya
BENAR-BENAR SANGKURIANG! Jembatan Gunung Puyuh TOL CISUMDAWU Sudah Tersambung, Tinggal Pengecoran

Rombongan akan melintasi Seksi 6 via Gerbang Tol Ujung Jaya ke lokasi proyek di Seksi 5 yang sedang kejar tayang untuk dapat diselesaikan sebelum 15 April.

Pada area ini, masih teradapat pekerjaan untuk urugan badan jalan di Seksi 5A Desa Cipamekar atau STA 40+200.

Kemudian pengecoran badan jalan di STA 46+050 di Desa Cacaban, Kecamatan Conggeang dan pembangunan Jembatan Gunung puyuh di Seksi 5B atau STA 51+000 Tol Cisumdawu.

Kategori :

Terpopuler